Kamis, 21 Juni 2012

seminar


Pada hari sabtu kemarin tepat tanggal 16juni2012 saya dan kawan-kawan mengikuti seminar tentang Sejarah Pemikiran dan Perkembangan Ekonomi dan Akuntansi Islam, seminar tersebut di adakan oleh Sharia Economic Forum -Bem FE UG


Awalnya saya sedikit ragu untuk mengikutinya karena saya tidak mengetahui tentang ekonomi Syariah, tetapi melihat teman-teman mengikutinya Saya ikutan sebab kalau dipikir-pikir penasaran juga sama ekonomi Syariah, yaudah dech ikut saja saya tanpa pikir panjang.
Kebetulan kakak-kakak BEM FE UG yang mengadakan acara ini masuk kedalam kelas kami, mereka enjelaskan manfaat dan kegunaan Ekonomi Syariah, sebelumnya saya sempat melihat stan pendaftaran seminar , tapi berkat kakak-kakak yang masuk saya baru tau rupanya  selain ada seminar terdapat juga kuliah informal dan diklat. Yup berhubung kakak-kakak ada di dalam kelas sekalian saja dech saya dan teman-teman mendaftar hehehe.


Sertifikat yang kudapat pada seminar
Perkembangan Pemikiran Ekonomi dan Akuntansi Islam
 Pada saat seminar saya melihat tiga pembicara yaitu Dr. Irfan Syauqi Beik, Dr. Imam T. Sartono, dan yang terakhir Dr. Imam Subaweh. Mereka selaku pembicara yang menjelaskan tentang Perkembangan Pemikiran Ekonomi dan Akuntansi Islam.
hmm rupanya selain kita sebagai mahasiwa ternyata ada beberapa dosen yang tak luput ikut dalam kegiatan seminar tersebut hehehe.
Saya dan teman-teman mendapatkan penjelasan, sekaligus cerita dari para pembicara plus modul yang menjelaskan tentang Ekonomi Syariah itutak lupa sertifikat keikutsertaan kami sebagai peserta.
Yup setelah mengikutinya  saya mendapat beberapa gambaran mengenai Ekonomi Syariah, dan pelajaran baru.


Image source: Doc pribadi
And: www.shariaeconomicforum.wordpress


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.